Senin, 05 Desember 2011

terbaru

Harapan kita sebagai wanita sudah terkabul. Cropped pants, celana yang ramah bagi semua ukuran tubuh ini bebas digunakan untuk Anda yang plus size, petite atau slim. Sebelumnya banyak wanita mengaku bingung bagaimana tampil up-to-date tanpa harus memakai yang itu-itu saja. Ingin tampil slim, namun ukuran paha tidak bekerja sama. Ingin tampil berisi, namun bagian betis malah terlihat seperti sedang memakai sarung. Oh, no! Jangan khawatir, karena cropped pants muncul sebagai solusi untuk tampil up-to-date tanpa harus bingung akan ukuran tubuh. Cropped pants, tak hanya cocok dikenakan untuk yang bertubuh langsing, namun juga cantik membalut plus size dan petite body.

tips berpakaian bagi yang tubuh mungil

Beberapa selebriti Hollywood yang Anda tau sebenarnya tidak setinggi dan seramping yang Anda pikir, namun entah bagaimana mereka selalu berhasil terlihat seperti itu. Bagaimana mereka melakukannya? Berbeda dengan mereka, kita tidak memiliki penata busana pribadi yang menyeleksi apa saja yang harus kita pakai atau model busana yang harus kita hindari. Walau demikian, kita masih bisa tampil sama baiknya dengan selebriti. Atau paling tidak... yah mendekati. Ikuti beberapa tips berikut dan Anda akan terlihat lebih tinggi dari yang sebenarnya. 1. Celana pendek / short pants ? No No No.. 2. Hindari pakaian atau asesoris berukuran besar. 3. Jangan mix-and-match busana Anda dengan warna yang kontras. 4. Kenakan busana bermotif garis vertikal. 5. Kenakan kaos V-necks dan asesoris vertikal. 6. Pakailah sepatu hak tinggi. 7. Gunakan jasa penjahit / tailor Jika Anda ingin mencoba untuk terlihat lebih tinggi atau lebih ramping, ada saja tren model tertentu yang tidak bisa Anda ikuti. Lebih baik Anda tetap tampak anggun daripada trendi jika itu bisa membuat Anda terlihat lebih proporsional. Meski Anda bertubuh pendek tetap bisa terlihat menarik tanpa mengikuti trend dengan memakai busana motif garis-garis vertikal dan hindari pakaian berukuran besar, dan yang penting Anda tetap terlihat dan merasa luar biasa seperti Anda yang sebenarnya !

Trend dan Sikap

Tidak semua trend harus diikuti oleh konsumen. Karena kita harus melihat dan menyesuaikan dengan proporsi tubuh. Mungkin bagi orang yang bertubuh ideal lebih mudah dalam memilih dan menyesuaikan dengan perkembangan, namun tidak bagi orang yang memiliki tubuh kurang proposional seperti tinggi-gemuk, tinggi-kurus, pendek-gemuk, pendek-kurus. Banyak hal yang perlu diperhatikan dalam pemilihan berbusana. Selain dipengaruhi olehgaris dan arah panah, silhouette juga dapat mempengaruhi penampilan seseorang. Silhoutte adalah garis luar busana yang dipengaruhi oleh panjang pendeknya busan tersebut. Cara yang paling mudah dalam menutupi kekurangan pada bagian tubuh yang kurang baik adalah tidak terlalu menonjolkan dengan aksen-aksen yang menjadikan tubuh kita menjadi tambah buruk.

Gambar




Trend fashion busana wanita casual

Fenomena trend fashion jika anda lebih jeli melihatnya anda akan menemukan pola mengulang disana, sesuatu yang dahulunya di anggap jadul eh sekarang jadi trend, sesuatu yang dahulu kita liat norak malah sekarang semua orang pakai, hal ini tentu bisa kita pahami sebagai fenomena yang wajar, karena perubahan trend fashion selama bertahun-tahun sebenarnya hanyalah sebuah pengulangan, namun tidak benar benar sama, selalu ada sedikit tambahan di sana sini. Seperti yang belakangan ini marak membius pasar busana dalam negeri yakni demam syahrini, mulai dari kata kata “Alhamdulillah yah” sampai gaya berbusana muslim yang sering ia pakai yakni baju kaftan ikut ikut menjadi trend saat ini, namun begitulah trend selalu ada hal yang baru, semuanya cepat berganti walau kadang-kadang diulang-ulang seperti Dress T-Shirt for Girls kini dalam tren mode, tetapi ada juga gaya fashion yang menjadi usang setelah musim tertentu, selain itu masih ada sepotong pakaian yang benar-benar akan berlangsung satu tahun penuh. Pada tahun 2011, muncul banyak berlian bertatahkan jam tangan, ikat kepala ramping & chic, kalung pelangi cerah, peep toe booties, dan tas muncul. Tapi semua aksesoris modis dibiarkan tanpa pakaian trendi hambar. Jadi cobalah untuk bergerak dan mencoba untuk beradaptasi dengan tren terbaru dari para perancang musim. Untuk tahun 2011, berbagai koleksi t-shirt celana menunggu untuk menyelesaikan harian Anda dan aksesoris. Mencampur dan pencocokan kombinasi maskulin dan feminin dan dpt dipakai musim t-shirt mode olahraga. bagaimana menurut Anda, jika Anda tertarik dengan ide ini. jika ya, maka Anda dapat membuat pertimbangan dalam gaun di trend fashion 2011.

Busana Muslim


Selasa, 08 November 2011

trend dan si pemakai

Tahun 2011 semangat baru! Apakan yang akan menjadi Trend untuk gaya busana pria wanita? Kayaknya sangat menarik sekali membahas topik trend busana tahun 2011. Sebetulnya setiap orang memiliki baju favorit masing masing karena di sesuaikan dengan budget serta tubuh. Tapi tak ada salahnya blog ini menulis tentang trend model pakaian. Apapun yang di kenakan yang penting pantas, nyaman dan sopan tapi juga ga norak.....!

Memang banyak sekali wanita yang memperhatikan penampilan, memakai model fashion terbaru agar terlihat cantik, anggun, sexy, serta modis serasi di dalam penampilan sehari-hari. Sementara pria ga terlalu mempermasalahkan bagaimana trend tahun 2011. tuk masalah fashion terbaru kali ini :

Trend busana pakaian terbaru wanita tahun 2011 sepertinya hampir setiap tahun di kupas oleh para desainer ternama dan kemungkinan apakah yang paling di minati dan akan menjadi trend. Dan biasanya acara tersebut selalu di adakan pada bulan akhir tahun, sebelum tahun baru dimulai.

Untuk Trend Busana baju pada tahun 2011, baju untuk pesta dengan prom night bisa jadi selalu jadi kesibukan tersendiri buat cewek-cewek yang ingin kelihatan tampil keren.